Gunung api terlihat jelas. Asap kawah nihil. Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah ke arah barat.
Nihil
Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah ke arah barat. Suhu udara sekitar 23-30°C.
2 kali gempa Tektonik Jauh dengan amplitudo 4-14 mm, S-P 11 detik dan lama gempa 40-124 detik.
Masyarakat direkomendasikan untuk sementara waktu agar menghindar aktifitas di sekitar pantai di area lokasi bualan dan menghindar berlayar/melaut di sekitar area tersebut untuk mengantisipasi potensi perubahan /kenaikan muka air laut
PVMBG terus melakukan pemantauan dan evaluasi aktifits kompleks Giunungapi ili Werung dan melakukan koorsinasi dengan BPBD setempat untuk melakukan sosialisasi.